Rooney Gabung Everton Bukan untuk Pensiun
Haris Suhud | 10 Juli 2017 23:57
Bola.net - - Wayne Rooney menyatakan kembali bermain di Everton bukan untuk menyiapkan pensiunnya bersama klub yang membesarkan namanya. Ia masih punya gairah untuk meraih gelar.
Rooney telah meninggalkan Manchester United setelah 13 tahun di sana. Pada hari Minggu (9/7) kemarin, pemain 31 tahun tersebut diresmikan sebagai pemain The Toffees dengan kontrak dua tahun.
Rooney mengawali kariernya di Everton sebelum pindah ke Old Trafford. Ia akan bereuni dengan klub asal kota Merseyside tersebut.
Rooney mengakui sebenarnya punya opsi pindah ke klub lain. Namun ia lebih tertarik paa Everton karena pelatihnya, Ronald Koeman, siap memberikannya bermain secara reguler.
Saya akan selalu bermain seperti ada hal yang harus saya buktikan. Saya pulang bukan untuk pensiun. Saya ingin bermain, saya ingin juara. Saya membutuhkan tantangan yang saya butuhkan pada titik karier saya sekarang ini, ucap Rooney dalam jumpa pers perkenalannya pada hari Senin (10/7).
Anda bermain sepakbola dan berusaha untuk menjuarai trofi dan itu adalah target. Kami tak hanya ingin menjalani musim ini.
Saya menjalani final FA Cup pada 1995. Saat itu akan menjadi momen yang spesial jika menjuarai trofi di Everton, paparnya.
Di Everton, Rooney akan mengenakan jersey nomor 10 seperti yang ia kenakan di MU dan di timnas Inggris.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04