Scholes Ingin Rooney Tolak Tiongkok dan Tiru Beckham
Rero Rivaldi | 23 Februari 2017 12:40
Bola.net - - Legenda Manchester United, Paul Scholes, meminta Wayne Rooney untuk menolak tawaran masif dari Tiongkok.
Kapten Setan Merah terus dikaitkan dengan rencana pindah ke Asia pekan depan - usai sang agen disebut sudah terbang ke Tiongkok untuk melakukan negosiasi.
Namun legenda Old Trafford, Scholes, berpikir bahwa top skorer sepanjang masa klub tak seharusnya bermain di sana, dan memintanya untuk memilih pergi ke MLS atau kembali ke Everton.
Sepertinya dia tidak akan pergi ke manapun, namun saya tidak bisa membayangkan Tiongkok sebagai tempat yang tepat untuknya, tutur Scholes di BT Sport.
Dia pria yang mencintai keluarganya dan sepertinya itu bukan tempat yang tepat untuknya. Itu tempat yang tepat dari sisi finansial, namun mungkin dia ingin kembali ke Everton.
Saya kira Amerika Serikat akan lebih baik untuknya. Lakukan apa yang dilakukan oleh Steven Gerrard dan David Beckham. Gaya hidup di sana akan lebih baik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







