Scholes: Mourinho Buat MU Kembali Menghibur
Rero Rivaldi | 31 Maret 2017 10:30
Bola.net - - Paul Scholes percaya Jose Mourinho sudah membuat Manchester United kembali menjadi tim yang enak ditonton.
United sebelumnya selalu kesulitan sejak mereka ditinggal Sir Alex Ferguson, yang pensiun di 2014. Mereka finish di posisi tujuh, empat, dan lima, di tiga musim terakhir di bawah David Moyes dan Louis van Gaal.
Mourinho kini masih harus berjuang untuk membawa timnya kembali ke Liga Champions, namun musim ini mereka punya kans besar memenangkan Liga Europa.
Sementara itu, Van Gaal dan Moyes kerap dikritik karena gaya bermain mereka, namun Mourinho membuktikan dirinya mampu mengembalikan gaya ofensif tim, yang sejauh ini sudah membuahkan trofi Piala Liga.
Scholes kemudian mengatakan di MUTV: Dalam beberapa tahun terakhir mereka tak enak ditonton, namun saya pikir dia sudah membuat semuanya stabil sekarang.
Tim kembali jadi menarik dan menghibur.
Posisi di liga mungkin harusnya lebih baik dari kenyataan yang ada; mereka kehilangan angka yang seharusnya tidak mereka lakukan, terutama di kandang, namun mereka terus menciptakan peluang dan mereka seperti United yang diperkirakan dan ingin dilihat semua orang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









