Sikut Pemain Soton, Kapten MU Terancam Sanksi Tiga Laga
Asad Arifin | 31 Desember 2017 21:06
Bola.net - - Jose Mourinho nampaknya akan makin pusing dengan komposisi pemain yang siap bermain untuk Manchester United. Sebab, Ashley Young saat ini dihadapkan pada potensi sanksi larangan bermain selama tiga laga.
Sanksi tersebut mengancam salam satu kapten United lantaran ia melakukan sikutan pada Dusan Tadic di laga melawan Southampton pada hari Minggu dini hari WIB di Old Trafford.
Insiden sikutan Young di laga tersebut memang luput dari pengawasan wasit Craig Pawson yang memimpin laga. Tapi, ada rekaman pertandingan yang menunjukkan insiden sikutan Young pada Tadic. Saat ini rekaman tersebut sedang dipelajari oleh pihak FA.
FA akan lebih dulu memanggil Young untuk memberi keterangan atas insiden yang terjadi sebelum membuat keputusan.
Sementara itu, pada laga melawan Soton, United juga dipastikan kehilangan Romelu Lukaku untuk beberapa laga mendatang. Pemain asal Belgia mengalami cedera di laga yang berakhir dengan skor imbang tanpa gol tersebut.
Kondisi ini tentu saja membuat Mourinho makin pening. Sebab, banyak pemain United yang sudah tumbang karena cedera. Sebelumnya, sudah ada nama Eric Bailly, Marouane Fellaini, Michael Carrick dan Chris Smalling yang tidak bisa bermain di Boxing Day.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Punya Atribut Ini, Bryan Mbeumo Diklaim Bakal Buat MU Semakin Tokcer!
Liga Inggris 15 November 2025, 18:06
-
MU Ketok Palu! Joshua Zirkzee Tidak Diizinkan Pindah Klub di Januari 2026
Liga Inggris 15 November 2025, 17:32
-
Al-Ahli Bantah Ivan Toney Bakal Gabung Manchester United: Itu Spekulasi Doang!
Liga Inggris 15 November 2025, 17:03
-
Tantang Everton, Manchester United Dapat Tambahan Tenaga
Liga Inggris 15 November 2025, 16:50
-
Spill Fabrizio Romano: Andre Onana Bakal Kembali ke MU!
Liga Inggris 15 November 2025, 16:37
LATEST UPDATE
-
Juventus Minati Sacha Boey, Berapa Harga yang Diminta Bayern Munchen?
Liga Italia 16 November 2025, 07:00
-
Ruben Amorim Pecahkan TV Saat Marah, Justru Bikin Pemain Manchester United Makin Respek
Liga Inggris 16 November 2025, 06:45
-
Prediksi Italia vs Norwegia 17 November 2025
Piala Dunia 16 November 2025, 06:45
-
Portugal Ajukan Banding ke FIFA, Berupaya Kurangi Hukuman Cristiano Ronaldo
Piala Dunia 16 November 2025, 06:29
-
Jurgen Klopp Resmi Akan Kembali ke Pinggir Lapangan, tapi Tidak Seperti yang Dibayangkan
Piala Dunia 16 November 2025, 06:22
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01





