Staff Arsenal Sebut Sanchez Akan Pergi di Musim Panas
Rero Rivaldi | 27 Februari 2017 13:40
Bola.net - - Alexis Sanchez akan pergi dari di musim panas, menurut salah satu staff klub yang memandu perjalanan tur di Emirates.
Pemain Chile menyisakan kurang dari 18 bulan dalam kontraknya dan ia masih belum kunjung menyepakati kontrak baru.
PSG dan Juventus termasuk dalam beberapa klub yang dikaitkan dengan pemain berusia 28 tahun.
Dan sepertinya masa depan sang pemain bakal amat jauh dari Arsenal.
Menurut laporan yang diturunkan The Times, seorang fans Arsenal yang sedang mengikuti tur di kandang tim kesayangannya belum lama ini mendapat informasi dari staff bahwa Sanchez dipastikan akan hengkang dari Arsenal di akhir musim.
Sementara itu, negosiasi kontrak dengan Mesut Ozil juga masih mandeg, sementara manajer Arsene Wenger akan membuat keputusan bulan depan terkait apakah ia akan bertahan di klub atau tidak.
Arsenal sendiri akan bermain melawan Liverpool di pertandingan mereka berikutnya di Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









