Suarez Sebut Staf FIFA Hanya Ingin Populer
Editor Bolanet | 13 Oktober 2012 20:00
Sebelumnya, Boyce mengecam aksi diving yang kerap dilakukan Suarez sebagai hal yang curang dengan mengharapkan hadiah penalti bagi timnya.
Lebih dari itu, Boyce pun menganggap perilaku yang ditunjukkan pemain asal tersebut layaknya sebuah kanker di dalam sepak bola. Namun kini Suarez membalas kritik tersebut.
Saya benar-benar tidak mengenal pria ini. Saya tidak tahu mengapa ia membicarakan saya. Ia jelas bukan orang terkenal dan ingin dikenal, tegas Suarez.
Selanjutnya Suarez tampak santai dan enggan menanggapi komentar wakil presiden badan tertinggi sepak bola dunia tersebut, karena ia menganggap tugasnya hanya bermain sepak bola.
Biarkan ia terus berbicara. Pekerjaan saya adalah untuk bermain sepak bola dan berusaha melakukan yang terbaik dengan cara yang memungkinkan, pungkasnya. (tfb/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal 'Tidak Masuk Akal' Bikin Arteta Murka, Tuntut Laga Everton Diubah
Liga Inggris 4 November 2025, 11:12
-
Arne Slot Minta Publik Bersabar, Florian Wirtz Masih Beradaptasi di Liverpool
Liga Champions 4 November 2025, 11:07
-
Singkirkan Nostalgia, Xabi Alonso Fokus Bawa Real Madrid Menang di Anfield
Liga Champions 4 November 2025, 10:34
LATEST UPDATE
-
Eliano Reijnders, Mesin Serbabisa Persib Bandung di Tangan Bojan Hodak
Bola Indonesia 4 November 2025, 15:47
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: PSG vs Bayern Munchen
Bolatainment 4 November 2025, 15:38
-
Napoli Ingin Memulihkan Wibawa, Frankfurt Bertekad Memperbaiki Performa
Liga Champions 4 November 2025, 15:36
-
Liverpool Siap Tiru Rekor Juventus Hadapi Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 4 November 2025, 15:32
-
Pesan Bijak Andres Iniesta untuk Lamine Yamal yang Masih 18 Tahun
Liga Spanyol 4 November 2025, 15:14
-
Catatan Panjang Slavia Praha, Laju Kencang Arsenal
Liga Champions 4 November 2025, 15:03
-
Piala Dunia U-17 2025: Indonesia U-17 Bidik Start Sempurna Saat Jumpa Zambia
Tim Nasional 4 November 2025, 14:59
-
Carlo Ancelotti Tegur Vinicius Junior Usai Ngamuk ke Xabi Alonso di El Clasico
Liga Spanyol 4 November 2025, 14:56
-
Dominasi QRIS: Tembus 56 Juta Pengguna, Bikin Sistem Pembayaran AS Khawatir
News 4 November 2025, 14:16
-
Pertahanan Arsenal Kian Solid, Rekor 122 Tahun Siap Dipecahkan
Liga Champions 4 November 2025, 14:07
-
Teja Paku Alam Catat Clean Sheet, Bojan Hodak Beri Pujian Khusus
Bola Indonesia 4 November 2025, 13:53
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17






