Tak Langgar FFP, Liverpool Lolos Dari Sanksi UEFA
Editor Bolanet | 28 Februari 2015 01:56
Sebelumnya, Liverpool disebut sempat akan mendapatkan sanksi dari UEFA akibat ada indikasi bahwa mereka melanggar aturan FFP tersebut. Sebab, dalam laporan keuangannya untuk musim 2012-2013, The Reds mengalami kerugian sebesar 49,8 juta Pounds. Saat itu mereka juga tak berkompetisi di ajang Eropa.
Selain itu, 10 bulan sebelum musim tersebut, The Reds juga mengalami kerugian sebesar 40,5 juta Pounds. Akan tetapi, setelah diadakan penyelidikan oleh Club Financial Control Body (CFCB), klub Merseyside itu dinyatakan tak melanggar aturan FFP.
Pasalnya, CFCB menganggap kerugian itu hanya berhubungan dengan rencana Liverpool untuk merenovasi stadion Anfield, bukan berhubungan dengan belanja pemain.
Sementara itu, berbeda dengan Liverpool, Hull City akan mendapatkan sanksi dari UEFA. Mereka akan didenda sebesar 145 ribu Pounds karena melanggar aturan FFP. [initial]
Baca Juga:
- Arsenal & Liverpool Dipastikan Gagal Rekrut Lacazette
- Menggelitik! Penalti Lovren Sebabkan Madonna Terjungkal
- Zabaleta Fokus Persiapan Menghadapi Liverpool
- Tolak Arsenal, Illarramendi Pilih Liverpool?
- Zabaleta Incar Kemenangan di Anfield
- Liverpool Naikkan Gaji Ibe Empat Kali Lipat
- Tersingkir Dari Liga Europa, Perasaan Mignolet Hancur
- Mignolet: Lupakan Besiktas, Fokus City
- Ini Rencana Singkat Manchester City Untuk Kalahkan Liverpool
- Tersingkir dari Kancah Eropa, Rodgers Bangga pada Liverpool
- Gagal Penalti Rodgers Hibur Lovren
- Henderson Ingin Hajar Costa di Duel Satu Lawan Satu
- Liverpool Tiga Kali Menangis di Adu Penalti
- Xabi Alonso Minta Illarramendi Pertimbangkan Liverpool
- Rodgers: Kali Ini Istanbul Tak Bersahabat Bagi Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mohamed Salah Cetak Gol Bersejarah, tapi Tetap Tak Bahagia Usai Kalahkan Aston Villa
Liga Inggris 2 November 2025, 11:02
-
Arsenal Sekarang Seperti Tak Bisa Dikalahkan!
Liga Inggris 2 November 2025, 10:46
-
Sesko yang Canggung di Man United
Liga Inggris 2 November 2025, 10:27
-
Amarah Dyche Meledak Usai Laga Nott Forest vs Man Utd: Wasit Beri MU Hadiah!
Liga Inggris 2 November 2025, 09:11
LATEST UPDATE
-
Klasemen Pembalap JuniorGP 2025, Veda Ega Pratama di Peringkat Berapa?
Otomotif 2 November 2025, 17:44
-
Hasil Race 1 JuniorGP Catalunya 2025: Veda Ega Pratama Tembus 6 Besar, Jesus Rios menang
Otomotif 2 November 2025, 17:38
-
Jadwal Live Streaming Babak Final Hylo Open 2025 di Vidio Hari Ini, 2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:12
-
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di Hylo Open 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Jadwal Lengkap Pertandingan Hylo Open 2025, 28 Oktober-2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Link Live Streaming Pertandingan Hylo Open 2025 di Vidio, 28 Oktober-2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen BWF 2025, Jangan Lupa Dukung Pebulu Tangkis Indonesia Ya!
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Arsenal Tidak Punya Titik Lemah?
Liga Inggris 2 November 2025, 16:38
-
Jadwal Live Streaming Babak Final Livoli Divisi 1 2025 Hari Ini di MOJI, 2 November 2025
Voli 2 November 2025, 16:18
-
Jadwal, Hasil Lengkap, dan Klasemen Livoli Divisi 1 2025
Voli 2 November 2025, 16:15
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36





