Tak Seriusi Kontrak Januzaj, Sang Agen Peringatkan United
Editor Bolanet | 10 Oktober 2013 12:27
Pemuda 18 tahun itu jadi buah bibir setelah mencetak dua gol yang memberi United kemenangan krusial 2-1 di kandang akhir pekan kemarin. Tak ayal talentanya pun disebut kian membuat para raksasa Eropa kepincut.
Meski demikian, kubu Setan Merah malah terlihat santai dan terkesan tak serius di tengah prospek kehilangan salah satu talenta terbesarnya. Tak urung, sang agen pun mengkritik sikap manajemen United yang 'menggantung' kliennya meski sudah gembar-gembor di media soal negosiasi kontrak baru.
Nilai kontrak ini (50-60 ribu poundsterling per pekan) bukan datang dari kami dan saya tak punya alasan untuk membocorkan informasi macam ini pada media. United sudah lama ingin membahas deal baru, tapi karena pensiunnya Sir Alex Ferguson dan Adnan tak ditekan menandatangani kontrak baru, maka semuanya tertunda, ujar Dirk De Vriese.
Dengan kontrak Januzaj saat ini habis di akhir musim, sang agen pun memberi peringatan, Jika sampai 2 Januari, tak ada kontrak baru disepakati, Adnan bebas bicara pada klub lain. [initial]
Kick and Premier League Rush! (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







