Van Dijk Jadi Tempat Gomez Menimba Banyak Ilmu
Dimas Ardi Prasetya | 26 Maret 2018 03:46
Bola.net - - Bek muda Liverpool Joe Gomez mengaku senang Virgil Van Dijk pindah ke Anfield karena ia jadi bisa belajar banyak hal dari defender asal Belanda itu.
Saat ini sektor lini belakang Liverpool dipenuhi oleh para pemain bek tengah. Di posisi itu, selain Van Dijk, masih ada Joel Matip, Dejan Lovren dan Ragnar Klavan.
Gomez sendiri sebetulnya juga seorang bek tengah. Namun karena masih muda, maka posisinya dialihkan sebagai bek kanan. Ia pun kerap dimainkan bergantian di posisi itu bersama Trent Alexander Arnold.
Hadirnya Van Dijk tentu kian membuatnya kesulitan menembus posisi inti bek tengah di skuat Liverpool. Namun demikian, Gomez mengaku senang dengan kehadiran pemain 26 tahun tersebut.
Ia mengaku Van Dijk tak menghambat karirnya. Sebaliknya ia bisa belajar dari eks bek Southampton itu dan memakai bekal ilmu tersebut saat nanti mendapat kesempatan dimainkan di posisi aslinya.
Saya tidak melihatnya sebagai penghalang jalan saya atau hal seperti itu. Ini adalah kesempatan bagus untuk belajar darinya, tegasnya seperti dikutip oleh Sky Sports News.
Saya tidak terlalu menekankan tentang hal itu atau paranoid tentang orang lain yang datang. Senang berada di lingkungan di mana saya bisa belajar dari pemain seperti itu. Saya hanya mencoba untuk menyerap semuanya dan menjadi spons terbaik yang saya bisa, seru bek 20 tahun ini.
Saya pikir ia memiliki kehadiran yang hebat, semua orang melihatnya. Ia sangat dominan dalam cara dirinya bermain dan bahasa tubuhnya menunjukkan bahwa ia memiliki kualitas pada saat menguasai bola, pujinya.
Musim ini di Liverpool ia telah tampil sebanyak 29 kali di semua ajang kompetisi. Sekarang eks pemain Charlton ini terpaksa menepi setelah mengalami cedera engkel saat membela Inggris di laga uji coba melawan Belanda.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






