Wenger Berharap Banyak pada Welbeck
Editor Bolanet | 21 Maret 2016 08:11
Welbeck mencetak satu gol kala tim menang 2-0 atas Everton pekan lalu dan itu merupakan gol keempat sang pemain dari sembilan laga, sejak ia kembali dari cedera.
Anda tidak bisa bilang anda tidak merindukan pemain seperti dirinya usai absen sembilan bulan. Saya percaya ia bisa membuat perbedaan. Saya sempat menahan diri untuk tidak memainkannya, karena ia masih mengalami masalah lutut, tutur Wenger pada Goal International.
Kami harus berhati-hati, namun saya harus memaksakannya, karena ini berarti sekarang atau tidak sama sekali.
Saya tahu tim ini harus terus bekerja keras sejak awal musim. Saya tahu betapa besar dedikasi yang diberikan dalam delapan bulan terakhir dan itu harus dihargai. Kami sudah melewati periode yang buruk dan ini adalah ujian yang bagus. Kita sudah lihat respon mereka hari ini dan tim layak mendapat kredit. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




