Wenger Beri Update Kondisi Lucas Perez dan Debuchy
Afdholud Dzikry | 30 November 2016 10:15
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger memberikan update terbaru tentang kondisi beberapa pemainnya jelang lawan Southampton di perempat final EFL Cup.
Pada kesempatan tersebut, Wenger mengatakan bahwa ada tiga pemain yang kondisinya saat ini terus dipantau tim medis. Lucas Perez, akan kembali ke skuat setelah mengalami cedera engkel melawan Reading di babak kelima EFL Cup lima pekan lalu.
Sementara itu, Olivier Giroud dipastikan absen pada pertandingan ini karena mengalami masalah pada pangkal pahanya, sedangkan Mathieu Debuchy akan absen karena masalah hamstring.
Mathieu Debuchy melakukan pemindaian lebih lanjut mengenai cederanya dan kami belum mendapatkan hasilnya, ungkap Wenger.
Perez masuk dalam skuat dan akan menjadi bagian dalam campuran pemain muda dan pengalaman, tapi kondisi masih 90 persen dari skuat tim utama, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Momen Kamera Tangkap Gerutu Declan Rice Usai Gagal Kalahkan Nottingham Forest
Liga Inggris 18 Januari 2026, 07:12
-
Kontroversi Handball Ola Aina yang Tak Berbuah Penalti: Arsenal Dizalimi Wasit?
Liga Inggris 18 Januari 2026, 06:14
-
Jadwal Bola Liga Inggris Hari Ini 17-18 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







