Wenger: Empat Besar? Arsenal Fokus Menang!
Afdholud Dzikry | 20 Mei 2017 09:15
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger meminta timnya tak terlalu memikirkan kemungkinan ke empat besar dan fokus untuk memenangkan pertandingan melawan Everton.
Arsenal memang terancam tak bisa ke Liga Champions musim depan setelah terlempar dari empat besar dengan satu pertandingan tersisa. Saat ini, The Gunners ada di posisi kelima dengan raihan 72 poin, tertinggal satu poin dari Liverpool di peringkat keempat.
Secara matematis peluang Arsenal ke empat besar memang tak tertutup. Namun peluang mereka akan dipengaruhi oleh hasil laga Liverpool yang akan melawan Middlesbrough. Bila The Gunners menang, dan Liverpool kalah atau seri, maka mereka akan menggeser posisi tim asuhan Jurgen Klopp itu di posisi keempat.
Namun jelang pertandingan melawan Everton akhir pekan ini, Wenger meminta timnya untuk tak berpikir tentang segala kemungkinan yang bisa terjadi. Dia meminta Mesut Ozil dkk fokus untuk mengalahkan Everton.
Peluang kami ke empat besar tidaklah penting, yang bisa kami lakukan adalah memenangi pertandingan kami, ujar Wenger seperti dikutip dari BBC Sport.
Kami hanya mau semua pemain bermain 100 persen di pertandingan terakhir, sebagaimana tradisi di Inggris, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









