Wenger Inginkan Bellamy
Editor Bolanet | 27 Desember 2009 15:00
Seperti yang diberitakan oleh Sunday Mirror, mereka menyebut siap menjadi peminat berikutnya bagi striker Wales tersebut, sekaligus menjadi sesuatu yang cukup mengejutkan.
Pemain berusia 30 tahun ini memang santer diisukan mulai tidak betah di City of Manchester semenjak pemecatan pelatih Mark Hughes dan pada hari kemarin dirinya meminta dimasukkan ke dalam daftar jual pada Januari nanti.
Pada pertandingan kemarin melawan Stoke City, pemain tim nasional Wales tersebut dicadangkan pada awal permainan dan baru dimainkan sebagai pemain pengganti.
Dalam laga yang berakhir 2-0 untuk kemenangan The Citizen tersebut tempatnya di tim utama diambil alih oleh .
Bos sendiri Arsene Wenger sangat membutuhkan tambahan tenaga bagi lini depan timnya setelah mereka kehilangan Van Persie karena cedera yang mengharuskannya istirahat panjang.
"Craig Bellamy adalah seorang pemain bertipe petarung atau pejuang. Tepat seperti yang butuhkan," ucap pelatih The Gunners yang kini tengah berusaha mendekati . (tri/bola/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 3 November 2025, 12:51
-
Lionel Messi Pecahkan Rekor MLS Meski Inter Miami Kalah
Bola Dunia Lainnya 3 November 2025, 12:29
-
Badai Protes Wasit Premier League, Guardiola dan Dyche Kompak Luapkan Kekesalan
Liga Inggris 3 November 2025, 12:21
LATEST UPDATE
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025: Laga Perdana Lawan Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:47
-
Prediksi Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 vs Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:27
-
Jadwal Lengkap Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 3 November 2025, 19:16
-
Cek Jadwal dan Nonton Liga Champions Pekan ke-4: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Champions 3 November 2025, 19:04
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36










