Wenger Tak Yakin Koscielny Siap untuk Derby
Rero Rivaldi | 27 April 2017 14:20
Bola.net - - Wakil kapten , Laurent Koscielny, belum lama ini diragukan untuk tampil di derby London Utara, usai ia mengalami cedera lutut di menit-menit akhir kala Gunners menang 1-0 atas Leicester City.
Meski pemain Prancis mampu melalui 10 menit akhir laga tadi, ia terlihat tidak nyaman begitu mendarat dengan posisi yang kurang baik usai coba menghalau bola dengan tandukan.
Pemain berusia 31 tahun sudah pernah absen membela timnya musim ini usai mengalami cedera achilles dan paha, dan Arsene Wenger mengakui ia belum bisa memastikan apakah sang bek bakal bisa turun di White Hart Lane akhir pekan ini.
Koscielny mengalami masalah lutut namun saya belum tahu seberapa parah, tutur Wenger di Evening Standard.
Saya masih harus memeriksanya lagi.
Andai Koscielny absen, Wenger mungkin akan sulit untuk kembali menerapkan formasi tiga bek, yang sudah digunakan Arsenal di tiga laga terakhir.
Apalagi Shkodran Mustafi masih belum juga pulih dari cedera paha yang ia derita.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










