Zinchenko dan Ben White Adu Bacot, Mikel Arteta Justru Senang
Serafin Unus Pasi | 31 Januari 2024 23:18
Bola.net - Sebuah pernyataan menarik disampaikan Mikel Arteta. Pelatih Arsenal itu mengaku ia justru senang melihat dua pemainnya, Oleksandr Zinchenko dan Ben White adu mulut.
Kejadian yang dimaksud terjadi pada pertandingan Arsenal vs Nottingham Forest. Laga itu dimenangkan Arsenal dengan skor tipis 2-1.
Namun seusai laga, Zinchenko dan White terlibat adu mulut. Saking panasnya adu mulut itu, salah satu staff pelatih Arsenal harus melerai keduanya.
Diwawancarai seusai laga, Arteta mengaku tidak khawatir melihat dua pemain tersebut adu mulut. Sebaliknya, ia justru senang melihat situasi tersebut.
Simak komentar sang pelatih di bawah ini.
Justru Senang

Seusai pertandingan, Arteta dimintai komentar terkait insiden Ben White dan Oleksandr Zinchenko tersebut.
Ia menyebut pertengkaran itu merupakan suatu aspek positif bagi timnya ini.
"Jujur, saya menyukai itu [pertengarakan Zinchenko dan White], karena mereka menuntut sesuatu yang lebih dari satu sama lain," ungkap Arteta yang dikutip Football London.
Bisa Lebih Baik

Menurut Arteta, adu mulut itu terjadi karena kedua bek tidak suka gawang Arsenal kebobolan. Jadi mereka menuntut satu sama lain untuk bermain dengan lebih baik.
"Mereka tidak senang dengan cara kami kebobolan dan mereka mencoba untuk menyelesaikan masalah itu. Namun sayangnya pembicaraan mereka jadi memanas," sambung Arteta.
"Namun saya rasa sudah cukup sampai di situ. Karena mendapatkan hasil yang kami inginkan itu lebih penting ketimbang mendapatkan clean sheet," pungkasnya.
Laga Berikutnya

Arsenal saat ini fokus untuk mempersiapkan diri ke laga berikutnya.
The Gunners dijadwalkan akan berhadapan dengan Liverpool pada hari Minggu (4/2/2024) malam nanti.
Klasemen Premier League
(Football London)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Terbaik Man Utd saat Membawa Pulang 3 Poin dari Markas Arsenal
Liga Inggris 26 Januari 2026, 10:19
-
5 Pemain Arsenal Tampil di Bawah Standar saat Kalah Menyakitkan dari Man Utd
Liga Inggris 26 Januari 2026, 10:05
-
Martin Odegaard: Arsenal Kasih Giveaway Kemenangan ke MU!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 10:04
-
Pembeda Bernama Estevao Willian
Liga Inggris 26 Januari 2026, 09:25
LATEST UPDATE
-
Senjata Pressing Barcelona, Performa Raphinha, Gol Spektakuler Yamal
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 11:41
-
Barcelona vs Oviedo: 2 Wajah Blaugrana dan Gol Spesial dari Pemain Spesial
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 11:31
-
Rating Pemain Barcelona vs Oviedo: Yamal dan Olmo Bersinar, De Jong Jadi Penopang
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 11:15
-
Tidak Cari-cari Alasan, Mikel Arteta Akui MU Memang Layak Kalahkan Arsenal
Liga Inggris 26 Januari 2026, 11:06
-
MU Bekuk Arsenal dan Man City, Michael Carrick: Kami Bisa Lebih Baik Lagi!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 10:55
-
Roma Gagal Menang di Olimpico, Gasperini Akui AC Milan Sangat Berbahaya
Liga Italia 26 Januari 2026, 10:53
-
Kegagalan Penalti yang Membangkitkan Jonathan David di Juventus
Liga Italia 26 Januari 2026, 10:46
-
Cetak Gol Spektakuler ke Gawang Arsenal, Matheus Cunha: Itu Bukan Gol Hoki!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 10:42
-
Rating Pemain Juventus saat Tampil Solid di Semua Lini untuk Hancurkan Napoli
Liga Italia 26 Januari 2026, 10:40
-
Alien Juventus Bernama Kenan Yildiz
Liga Italia 26 Januari 2026, 10:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



