AC Milan Babat Habis Sampdoria, Milanisti: Kenapa Gak Kayak Gini Mainnya Kemaren-kemaren? Ayok Bisa Yok Lolos UCL!
Serafin Unus Pasi | 21 Mei 2023 07:23
Bola.net - AC Milan memetik kemenangan besar di giornata ke-36 Serie A 2022/2023. Kemenangan ini disambut reaksi yang beragam oleh para Milanisti.
Seperti yang sudah diketahui, Milan sedang berada dalam sejumlah hasil buruk. Pada tengah pekan lalu mereka dikalahkan Inter Milan sehingga mereka gagal melaju ke final Liga Champions 2022/2023.
Saat berhadapan dengan Sampdoria di San Siro, Milan sepertinya mengeluarkan kekesalan mereka usai gagal lolos ke UCL. Mereka menghajar Il Samp dengan skor telak 5-1.
Milanisti sendiri menyambut kemenangan ini dengan respon yang beragam dan ekspresi itu mereka ungkapkan di media sosial seperti yang terlihat di bawah ini.
Aman Terkendali
Dari Kemarin-kemarin gini kek!
Alhamdulilah
Kok Gitu Bang
Harus Kepepet Dulu Biar Jago
Sering Terjadi Gini
Hukumnya Wajib
Ga Usah Ngarep
(Twitter)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04