Allegri: 82 Poin Untuk Scudetto
Editor Bolanet | 6 Januari 2016 09:14
Menurut pelatih Juventus Massimiliano Allegri, yang bakal meraih Scudetto nanti adalah tim yang melakukan paling sedikit kesalahan. Allegri juga memprediksi, untuk jadi juara, minimal 82 poin mutlak dibutuhkan.
Liga akan selesai pada pertengahan Mei dan sekarang kami mulai masuk bagian terakhir. Saya rasa Scudetto bakal bisa diraih dengan 82 poin, kata Allegri seperti dikutip Forza Italian Football.
Scudetto akan ditentukan di enam giornata terakhir. Siapa yang paling sedikit melakukan kesalahan, dialah yang kemungkinan akan jadi juara, pungkasnya.
Musim lalu, Juventus finis sebagai juara dengan perolehan 87 poin dari 38 pertandingan. Juventus unggul 17 poin atas AS Roma yang finis sebagai runner-up. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Napoli vs Inter Milan 25 Oktober 2025
Liga Italia 23 Oktober 2025, 22:55
-
Juventus Terpuruk, Jalani Tren Tanpa Kemenangan Terpanjang Sejak 2009
Liga Italia 23 Oktober 2025, 20:41
-
Prediksi AC Milan vs Pisa 25 Oktober 2025
Liga Italia 23 Oktober 2025, 20:33
LATEST UPDATE
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
-
Transfer Joao Mario ke Juventus Berujung Kekecewaan?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 10:26
-
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08
-
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








