Bernardeschi: Buffon Selalu Nomor 1
Editor Bolanet | 25 April 2016 09:19
Di menit-menit akhir, dalam kondisi Juventus unggul 2-1, Fiorentina mendapatkan hadiah penalti. Nikola Kalinic maju sebagai algojo, tapi penaltinya ditepis oleh Buffon. Bola muntah disambar oleh Federico Bernardeschi, dan Buffon lagi-lagi mementahkannya.
Saya bilang pada Buffon kalau dia selalu nomor 1, kata Bernardeschi seperti dikutip Football Italia.
Bernardeschi dan Buffon, yang sama-sama berasal dari kota Carrara, saling berpelukan dan berbincang setelah peluit panjang.
Gigi menjadi teladan bagi saya, bagaimana cara menjalani kehidupan dan karier. Saya hanya bisa berterima kasih kepadanya, yang mana itu merupakan sebuah kehormatan, pungkas Bernardeschi.
Untuk bisa juara Serie A musim ini, Juventus hanya butuh tambahan satu poin lagi kala menjamu Carpi di giornata 36. Atau, Juventus juga bisa mengunci Scudetto beruntun mereka yang kelima jika Napoli gagal menang di markas AS Roma nanti malam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01
LATEST UPDATE
-
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19 -
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:54 -
Kalah Tipis dari Real Madrid, Igor Tudor: Juventus Layak Dapat Lebih!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:53 -
Jadwal Liga Europa Pekan Ini Live di SCTV, 23-24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025, 11:39 -
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di French Open 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:38 -
Menang 5-1 atas Ajax Amsterdam, Chelsea 'Dibantu' Dewi Fortuna
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:35 -
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:34 -
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:33
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04