Buntut Kegagalan di Euro 2024, PSSI-nya Italia Bakal Pilih Presiden Baru Gantikan Gabriele Gravina
Asad Arifin | 30 Juli 2024 14:13
Bola.net - Hasil minor Timnas Italia di Euro 2024 berdampak pada posisi Gabriele Gravina sebagai presiden FIGC (PSSI-nya Italia). Gravina diminta mundur dan jadwal pemilihan presiden baru telah ditetapkan.
Penampilan Italia di Euro 2024 memang tidak cukup bagus. Italia lolos dari fase grup, akan tetapi dengan performa yang meragukan yakni empat poin dari tiga pertandingan.
Pada babak 16 Besar, Italia berjumpa Swiss. Nicolo Barella dan kolega kalah dengan skor 0-2. Kekalahan ini mengakhiri perjalanan Italia di Euro 2024. Hasil yang buruk untuk sang juara bertahan.
Publik Italia memberi catatan merah pada kinerja pelatih Luciano Spalletti. Rapor merah juga diberikan pada Gravina sebagai orang nomor satu di FIFC. Yuk simak ulasan lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Gravina dan Spaletti Bakal Ditendang?
Gravina dan Spalletti jadi kambing hitam atas kegagalan Italia di Euro 2024. Kubu Gravina enggan mundur, walau dia menerima opsi diadakannya pemilihan presiden FIGC tak lama setelah Italia gagal.
Gravina juga membela Spalletti. Dia merasa proyek yang dibangun Gravina adalah jangka panjang. Sukses atau tidaknya Spalletti tak bisa diukur dari hasil Euro 2024, apalagi dia belum lama jadi pelatih.
Sempat ditunda, pemilihan presiden FIGC dipastikan bakal digelar pada 4 November 2024 nanti. Belum ada konfirmasi apakah Gravina bakal kembali maju sebagai presiden FIGC atau tidak dalam pemilihan itu.
Gravina, yang kini berusia 71 tahun, mulai menjabat sebagai presiden FIGC pada 2018 lalu. Selain sebagai pucuk pimpinan FIGC, Gravina juga menjabat sebagai Wakil Presiden Komite Eksekutif UEFA.
Sumber: Football Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
Liga Italia 19 November 2025, 23:23
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






