Cari Penyerang Baru, Juventus Bidik Eks Manchester United Ini?
Serafin Unus Pasi | 5 November 2022 04:30
Bola.net - Klub Serie A, Juventus dilaporkan ingin menambah armada lini serang mereka di tahun 2023 nanti. Si Nyonya Tua dilaporkan ingin memboyong Wilfried Zaha dari Crystal Palace.
Musim ini performa Juventus memang sedang tidak stabil. Mereka tersingkir dari fase grup Liga Champions dan berada di papan tengah Serie A.
Massimiliano Allegri tidak tinggal diam dengan situasi ini. Ia berencana untuk memperkuat timnya di tahun 2023 mendatang.
Dilansir Standard, Juventus kini mengarahkan radar mereka ke Inggris. Si Nyonya Tua disebut tertarik untuk mengamankan jasa Wilfried Zaha dari Crystal Palace.
Simak situasi transfer Zaha di bawah ini.
Penyerang Top
Menurut laporan tersebut, Massimiliano Allegri sangat tertarik untuk mengamankan jasa Zaha.
Zaha merupakan pemain serba bisa. Memiliki posisi asli sebagai pemain sayap, namun pemain timnas Pantai Gading itu juga tampil ciamik saat ditaruh di posisi penyerang tengah.
Ia juga memiliki kecepatan yang bagus dan juga fisik yang kuat. Jadi Allegri naksir berat dengan eks MU tersebut.
Dapat Gratisan
Laporan itu mengklaim bahwa Juventus bakal tampil all-out untuk mendapatkan jasa Zaha. Ini disebabkan sang winger bisa diangkut dengan gratisan.
Kontrak Zaha akan habis di tahun 2023 nanti. Sang penyerang dikabarkan mantap cabut dari Palace karena ia ingin bermain di klub yang lebih besar.
Zaha dikabarkan tertarik untuk menjajal bermain di Italia. Jadi ia akan mempertimbangkan serius tawaran dari Juventus.
Banyak Pesaing
Juventus harus bergerak cepat untuk mengamankan jasa Zaha. Karena ada banyak klub yang tertarik untuk mengamankan jasa sang pemain.
Salah satunya adalah Chelsea. Raksasa Premier League itu dilaporkan sedang mengupayakan agar Zaha bisa bergabung dengan tim mereka di tahun 2023 nanti.
Klasemen Premier League
(Standard)
Baca Juga:
- Mampu Nggak? Demi Tebus Kegagalan di UCL, Juventus Kini Incar Gelar Juara Liga Europa
- Denis Zakaria Bicara Pengalamannya di Chelsea: Sangat Syulit!
- Calon Lawan Manchester United di Play-Off Knockout Liga Europa: Barcelona, Juventus, Sevilla, hingga
- Paul Pogba Absen Piala Dunia 2022 Karena Enggan Ikuti Saran Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04