Cedera, Kovacic Absen Lawan Madrid
Editor Bolanet | 26 Juli 2014 04:11
Kovacic akan melewatkan pertandingan perdana dalam turnamen ini lantaran mengalami masalah pada betisnya. Mazzarri akan mengistirahatkan pemain asal Kroasia itu agar kondisinya tidak bertambah parah.
Kondisi Mateo kemarin baik-baik saja, tapi sekarang dia mengalami masalah betis. Saya sebenarnya ingin menurunkan dia setidaknya setengah babak, tapi lebih baik tidak memberinya resiko, ungkap Mazzarri kepada Inter Channel.
Setelah berhadapan dengan Madrid, Inter akan bentrok dengan wakil Inggris Manchester United. Selanjutnya mereka akan bertemu sesama tim Serie A AS Roma di Philadelphia.[initial]
Baca Juga:
- Madrid Rilis Line-up Lawan Inter Milan
- Agen Icardi Klarifikasi Gosip Soal Monaco
- Presiden Napoli Kembali Serang Mazzarri
- Ranocchia Tegaskan Inter Tak Takut Klub Manapun
- Galeri Foto Latihan Perdana Pramusim Inter di Amerika Serikat
- Vidic Merasa Nyaman Dilatih Mazzarri
- Vidic: Chicharito Akan Disambut di Inter
- Agen Pato Bantah Kliennya Akan Bergabung Inter
- Inter Umumkan Skuat Tur Pramusim ke Amerika Serikat
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04