Chiellini: Scudetto Ketujuh Beruntun?
Afdholud Dzikry | 22 September 2017 11:08
Bola.net - - Pemain belakang Juventus, Giorgio Chiellini menolak untuk menyebut bahwa timnya sebagai satu-satunya kandidat terkuat juara Serie A musim ini.
Juventus mendominasi sepakbola Italia dalam enam musim terakhir dengan raihan enam scudetto beruntun. Tim asuhan Massimiliano Allegri ini pun kembali dijagokan sebagai kandidat terkuat juara musim ini, alias meraih scudetto ketujuh beruntun mereka.
Indikasi ke arah itu memang sudah tampak di awal musim ini. Juventus bersama Napoli sejauh ini menjadi tim yang belum terkalahkan dan meraih poin sempurna dari lima pertandingan yang sudah dijalani.
Scudetto? Ada lima tim dengan perbedaan poin sedikit satu sama lain, dan saya pikir Napoli, juga Inter, Roma dan Milan bisa bertarung sampai akhir, ujarnya.
Kami ingin sampai di Maret dengan masih dalam perburuan gelar di setiap kompetisi. Dasarnya sudah ada, sekarang kami harus bekerja keras dengan kerendahan hati, berkorban dan penuh keyakinan, sambungnya.
Itulah yang selalu menjadi bahan untuk menjadi sukses, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
- 
    
Milan vs Roma: Pengakuan Jujur Allegri dan Pujian untuk Duet Baru Leao-Nkunku
Liga Italia 3 November 2025, 10:05
 - 
    
Rapor Pemain AC Milan Kontra Roma: Maignan Berkelas, Leao Menyala!
Liga Italia 3 November 2025, 08:13
 - 
    
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 3 November 2025, 05:31
 
LATEST UPDATE
- 
    
Dominasi QRIS: Tembus 56 Juta Pengguna, Bikin Sistem Pembayaran AS Khawatir
News 4 November 2025, 14:16
 - 
    
Pertahanan Arsenal Kian Solid, Rekor 122 Tahun Siap Dipecahkan
Liga Champions 4 November 2025, 14:07
 - 
    
Teja Paku Alam Catat Clean Sheet, Bojan Hodak Beri Pujian Khusus
Bola Indonesia 4 November 2025, 13:53
 - 
    
Prediksi Marseille vs Atalanta 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 13:52
 - 
    
Florian Wirtz Sebenarnya Ingin ke Real Madrid, Bukan Liverpool!
Liga Champions 4 November 2025, 13:38
 - 
    
Prediksi Benfica vs Bayer Leverkusen 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 13:09
 - 
    
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 12:20
 - 
    
Prediksi Inter Milan vs Kairat Almaty 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 11:49
 - 
    
Arne Slot Minta Fans Liverpool Sambut Baik Trent Alexander-Arnold di Anfield
Liga Champions 4 November 2025, 11:42
 
LATEST EDITORIAL
- 
    
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
 - 
    
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
 - 
    
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
 









