Conti: Sebuah Kehormatan Bisa Gabung Milan
Asad Arifin | 7 Juli 2017 23:48
Bola.net - - Pemain belakang Andrea Conti mengaku sulit untuk mendeskripsikan suasana hatinya usai resmi bergabung dengan AC Milan. Menurut Conti, bergabung dengan Milan adalah sebuah kehormatan.
Setelah lewat proses negosiasi yang panjang, Milan akhirnya resmi mengumumkan telah menuntaskan transfer Conti pada Jum'at (7/7) waktu setempat. Rossoneri kabarnya harus membayar senilai 24 juta euro kepada Atalanta untuk bisa mendapatkan jasa Conti.
Sulit untuk menggambarkan apa yang saya rasakan saat ini, buka Conti di Milan TV.
Menjadi sebuah kehormatan untuk memakai jersey Milan. Begitu saya tahu Milan tertarik, saya kangsung memutuskan untuk ingin bermain dengan jersey ini. Ini adalah proses negosiasi yang panjang, tapi berakhir dengan baik, sambungnya.
Pemain berusia 23 tahun mendapatkan kontrak dengan durasi lima tahun, atau hingga 30 Juni 2022 yang akan datang. Selain uang yang sudah disebut diatas, Milan harus memberikan Metto Pessina kepada Atalanta untuk bisa meminang Conti.
Saya akan membayar kepercayaan Milan. Ini adalah mimpi saya sejak kecil untuk bisa memakai jersey Milan dan saya tidak sabar untuk segera memulai. Saya juga sangat lapar untuk bisa bermain di Eropa, tandas jebolan akademi Atalanta ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









