
Bola.net - - Kiper anyar Torino, Salvatore Sirigu, mengatakan ia merasa klub lamanya, PSG, tidak menunjukkan cukup respek padanya.
Sirigu dilepas secara gratis di musim panas ini, ketika kontraknya, yang tinggal setahun lagi, dibatalkan dengan persetujuan kedua belah pihak.
Dan ketika ditanya soal penyebab sang pemain memilih hengkang dari Paris, ia mengatakan di L'Equipe: "Dikhianati PSG? Tidak, itu bukan kata-kata yang tepat - namun saya akan mengharap lebih banyak respek."
"Semua orang yang biasa berbicara dengan saya tiba-tiba berhenti menjawab telepon. Saya sebelumnya menjadi kiper utama dan tiba-tiba saya menjadi kiper ketiga tanpa alasan yang jelas."
"Ketika saya pergi untuk bergabung dengan Sevilla, saya terkejut dengan caranya - namun saya tak menyimpan penyesalan. Itu adalah pengalaman yang indah. Saya sudah memberi dan mendapat banyak di Paris."
Salvatore Sirigu
Sirigu kemudian menambahkan: "Dua manajer terakhir mengatakan mereka takkan memainkan saya. Saya tidak tahu mengapa."
"Namun yang paling menyakitkan bukan fakta bahwa PSG menyingkirkan saya, namun cara mereka melakukannya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Januari 2026 14:35 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:23 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:18 -
Otomotif 20 Januari 2026 14:10 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478116/original/036851400_1768892502-Polisi_mengamankan_pelaku_penusukan_di_Pringsewu__Lampung_yang_sempat_diamuk_massa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)

