Higuain Dipastikan Tak Akan Perpanjang Kontrak di Napoli
Editor Bolanet | 29 Juni 2016 01:19
Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis sebelumnya sudah mengatakan bahwa klubnya berharap bisa memperpanjang kontrak Higuain. Namun dengan banyaknya minat yang datang dari seluruh penjuru Eropa, Higuain mulai berpikir untuk pergi.
Situasinya adalah bahwa Presiden sudah memasukkan klausul pada kontrak Gonzalo, siapa pun yang ingin membelinya harus membayar harga itu. Kami juga tak mau memperpanjang kontrak, terang Nicolas kepada Closs Continental.
Lebih lanjut, Higuain mulai berpikir untuk pergi karena Napoli tidak menghormati janji mereka. Napoli menjanjikan proyek bagus saat merekrut Higuain, namun sampai saat ini Napoli belum menunjukkan niat untuk menepati janjinya.
Kami datang ke Napoli dengan janji berbagai proyek untuk sukses. Kami dijanjikan Liga Champions dan memenangkan Scudetto dengan meningkatkan fasilitas serta hasrat untuk berkembang. Klub seperti mengacuhkan komitmen mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Imbang Tanpa Gol Lawan Parma, Napoli Disebut Kehilangan Ketajaman
Liga Italia 15 Januari 2026, 10:00
-
Hasil Napoli vs Parma: Gol McTominay Dianulir, Parma Pulang Rebut Poin
Liga Italia 15 Januari 2026, 03:37
-
Live Streaming Napoli vs Parma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 17:30
-
Prediksi Napoli vs Parma 15 Januari 2026
Liga Italia 14 Januari 2026, 00:30
-
Persaingan Ketat Lima Tim Teratas Liga Italia Serie A 2025-2026
Liga Italia 13 Januari 2026, 17:47
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









