Inter: Kami Sudah Berusaha Maksimal untuk Pastore
Rero Rivaldi | 2 Februari 2018 13:00
Bola.net - - Direktur Inter Milan, Piero Ausilio, mengatakan mereka sudah melakukan semua yang mereka bisa untuk merekrut gelandang , Javier Pastore.
Bursa Januari sudah resmi ditutup sejak bulan lalu, namun Pastore akhirnya tetap menjadi bagian dari tim Paris.
Ausilio kemudian menyatakan bahwa pihaknya sudah berupaya sekuat tenaga untuk coba menghadirkan mantan pemain Palermo ke Giuseppe Meazza.
Kami melakukan semua yang kami bisa, tutur Ausilio di Mediaset Premium.
Kami selalu jujur dengan mengatakan kami tidak ada dalam kondisi finansial yang tepat untuk menghadirkan Pastore. Ada beberapa negosiasi yang kami lakukan dengan PSG. Namun Inter masih tetap kompetitif untuk merebut tempat di Liga Champions.
Andrea Pinamonti sebelumnya hampir dilepas ke Sassuolo, namun menolaknya di detik-detik akhir, sementara Marcelo Brozovic hampir pindah ke Everton dan Sevilla.
Luciano Spalletti mengandalkan Brozovic Ada kesepakatan dengan Sassuolo untuk Pinamonti, namun sang pemain juga punya pertimbangan sendiri dan oleh karena itu dia ingin bertahan bersama kami selama enam bulan ke depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Michael Carrick Bidik Dua Gelandang untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:15
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



