Inter Milan Kembali Dekati Erik Lamela?
Afdholud Dzikry | 26 Januari 2018 11:02
Bola.net - - Inter Milan berharap bisa membawa Erik Lamela kembali ke Serie A dari Tottenham Hotspur pada bulan Juni mendatang.
Menurut Sky Sport Italia, Nerazzurri saat ini sedang meletakkan dasar untuk sebuah kesempatan mendatangkan gelandang Argentina itu pada musim panas nanti.
Inter mendapat keuntungan dari salah satu direktur mereka, Walter Sabatini, yang menjadi penghubung antara Inter dengan Jiangsu Suning. Pasalnya, Sabatini adalah orang yang pertama kali membawa Lamela ke Italia untuk Roma pada 2011.
Lamela saat itu itu dibeli seharga 17 juta euro dari River Plate dan dijual ke Tottenham dua tahun kemudian dengan harga hampir dua kali lipat.
Lamela telah berjuang di Premier League, terutama dengan masalah kebugaran, dan kembali ke Serie A disebut ada dalam pertimbangannya untuk musim depan.
Ada laporan tentang ketertarikan Roma untuk membawanya kembali ke Stadion Olimpico, namun ahli transfer Sky Sport Italia Gianluca Di Marzio menegaskan tidak ada kebenaran dalam rumor tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 19 Januari 2026, 09:53
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




