Januari, Inter Milan Boyong Dua Pemain Barcelona
Serafin Unus Pasi | 30 Desember 2017 21:10
Bola.net - - Klub Serie A, Inter Milan bertekad untuk memperkuat timnya di bursa transfer musim dingin nanti. I Nerrazzurri dikabarkan tertarik untuk merekrut Aleix Vidal dan Gerard Deulofeu di bulan Januari nanti.
Deulofeu dan Vidal bisa dikatakan tengah mengalami momen berat di . Kedua pemain ini tidak menjadi pilihan utama Ernesto Valverde, di mana 5 kali dan 3 kali menjadi starter di La Liga musim ini.
Minimnya jam bermain yang mereka dapatkan membuat keduanya frustasi. Oleh karenanya mereka berharap bisa pergi dari Camp Nou jika tidak mendapatkan jaminan tambahan jam bermain di paruh kedua musim panas ini.
Menurut laporan Gazzetta Dellio Sport, kondisi kedua pemain ini menjadi perhatian Inter Milan. Kubu Inter kabarnya tertarik untuk memboyong kedua pemain ini yang dinilai bisa menjadi tambahan bagus di skuat mereka.
Kubu Inter sendiri kabarnya akan mengajukan proposal peminjaman untuk kedua pemain. Namun dalam klausul peminjaman itu, akan dimasukan syarat jika Inter Milan berkewajiban membeli kedua pemain di akhir masa peminjaman.
Kubu Barcelona kabarnya tidak keberatan untuk melepas sang pemain. Hal ini dikarenakan saat ini Ousmane Dembele dan Rafinha yang berposisi sama dengan kedua pemain ini sudah pulih dari cedera sehingga mereka hanya akan jadi surplus di skuat Las Azulgrana.
Baca Juga:
- Apa Yang Ditakuti Lazio Dari Inter? Ini Kata Inzaghi
- Lazio: Lawan Inter Itu Penting, Tapi Tak Menentukan
- Icardi Pertimbangkan Hengkang Ke Madrid?
- Inter Intip Peluang Gaet Mkhitaryan Bulan Depan
- Icardi Terus Digosipkan ke Madrid, Spalletti Beri Peringatan
- Meski Tak Kerasan, Joao Mario Belum Berencana Tinggalkan Inter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



