Jika Batal Pensiun, Totti Bisa Perkuat Pescara di Serie B
Ari Prayoga | 6 Juni 2017 02:18
Bola.net - - Francesco Totti bisa jadi bakal mengurungkan keputusan pensiun jika ia menerima tawaran trial dari klub yang terdegradasi dari Serie A dan bermain di Serie B musim depan, .
Sebelumnya Totti memilih mengakhiri pengabdian 25 tahun dirinya di AS Roma. Meski demikian, hingga kini Totti masih belum benar-benar memutuskan apakah dia akan pensiun atau melanjutkan karier di klub lain.
Bos Pescara, Zdenek Zeman yang pernah dua kali menjadi bos Totti di Giallorossi menganjurkan kepada eks anak asuhnya itu untuk tetap bermain dan siap memberikan kesempatan trial kepada Er Pupone di Pescara.
Totti masih ingin bermain, dan mereka di Amerika Serikat menginginkan dia, ujar Zeman kepada Radio Due.
Ia seharusnya tak mengambil jabatan duta klub lebih dulu, ia butuh bermain dan saya harap ia bisa melakukannya di tim besar, lanjutnya.
Saya berbicara dengannya pekan lalu dan ia masih ingin bermain, tapi itu semua tergantung kondisi. Saya yakin ia masih menginginkan tantangan kompetitif, dan untuk itu saya selalu siap untuk memberikan kesempatan trial kepadanya, tambahnya.
Selama 25 tahun membela Roma, Totti total bermain dalam 786 laga di semua ajang dengan mencetak total 307 gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





