
Bola.net - - Mohamed Salah sepertinya tinggal sedikit lagi bakal resmi bergabung dengan Liverpool, menurut kawan dekat bintang AS Roma, Mohammad Saadon Alkuwari.
Liverpool dikabarkan masih belum juga mencapai kesepakatan dengan Roma pekan ini, soal transfer Salah.
Sky Italia mengklaim bahwa pemain Mesir sudah mencapai kesepakatan verbal untuk bergabung dengan The Reds, dengan kontrak bernilai 90.000 pounds per pekan.
Namun demikian, kedua klub masih belum sepakat soal nilai transfer pemain berusia 24 tahun.
Meski begitu, kawan dekat sang winger, Alkuwari, yang juga merupakan presenter di beIN Sports, belum lama ini memberikan indikasi bahwa transfer sang pemain sudah rampung.
Mohamed Salah.
"Mohamed Salah, bisakah kita ucapkan selamat? #EPL," demikian tulisnya di Twitter.
Pernyataan itu bisa jadi mengindikasikan bahwa Salah tinggal sedikit lagi akan pindah ke Liverpool - tiga tahun usai The Reds gagal mendapatkannya.
Mantan pemain Basel itu hampir mendarat di Anfield pada 2014 silam, sebelum ia akhirnya memilih bergabung dengan Chelsea.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:33Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478341/original/057170400_1768898969-Kantor_Pemkab_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)

