Juve Segera Pulangkan Criscito
Editor Bolanet | 23 Mei 2010 17:00
Seperti yang kami kutip dari goal.com, Pemain belakang milik klub yang kini menjadi bagian dari skuad Piala Dunia Gli Azzurri tersebut dinginkan pelatih Luigi Del Neri untuk pembangunan skuad Bianconeri musim depan.
Status Criscito sendiri untuk saat ini adalah kepemilikan bersama antara Genoa dan , awalnya ia sempat akan diijinkan tetap tinggal di Genoa, namun rencana berubah dan Giuseppe Marota siap melakukan pembicaraan dengan pihak Genoa.
Criscito adalah pemain sisi kiri yang terbilang serba guna bisa menempati bek sayap kiri, atau pun bermain di pos sayap kiri yang sejajar dengan pemain tengah, amat ideal bagi Del Neri yang gemar memainkan pola 4-4-2.
Namun meski begitu yang jelas Genoa tidak akan melepasnya dengan mudah ke Vinovo, kompensasi yang tinggi jelas bakal mereka minta untuk salah satu tokoh kunci dalam formasi inti Il Grifoni tersebut.
Selain Criscito, direktur umum baru Juve, Giuseppe Marotta juga disebut sedang mengupayakan untuk mendatangkan Angelo Palombo milik , serta Juan Vargas dari . (goal/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Jurgen Klopp Resmi Akan Kembali ke Pinggir Lapangan, tapi Tidak Seperti yang Dibayangkan
Piala Dunia 16 November 2025, 06:22
-
Kabar Buruk untuk Liverpool: Alexander Isak Belum Siap Tampil Dua Kali dalam Sepekan
Liga Inggris 16 November 2025, 05:01
-
Tutup Opsi Perekrutan: Arsenal Coret Nama Pemain Real Madrid dari Daftar Belanja
Liga Spanyol 16 November 2025, 04:41
-
Gawat! Arsenal Dihantam Kabar Buruk: Gabriel Magalhaes Cedera saat Bela Brasil
Liga Inggris 16 November 2025, 04:01
-
Prediksi Albania vs Inggris 17 November 2025
Piala Dunia 16 November 2025, 04:01
-
Prediksi Azerbaijan vs Prancis 17 November 2025
Piala Dunia 16 November 2025, 04:00
-
Man of the Match Georgia vs Spanyol: Mikel Oyarzabal
Piala Dunia 16 November 2025, 02:34
-
Hasil Georgia vs Spanyol: Menang Meyakinkan, La Roja Tunggu Partai Pemungkas
Piala Dunia 16 November 2025, 02:23
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
-
Hasil Brasil vs Senegal: Estevao dan Casemiro Bawa Selecao Raih Kemenangan di London
Piala Dunia 16 November 2025, 01:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01





