Man of the Match AS Roma vs Juventus: Cristiano Ronaldo
Richard Andreas | 28 September 2020 03:53
Bola.net - Cristiano Ronaldo layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match AS Roma vs Juventus, pekan kedua Serie A 2020/21, Stadio Olimpico, Senin (28/9/2020) dini hari WIB.
Juve dipaksa bermain imbang 2-2 oleh tim tuan rumah. Laga berjalan alot, mereka dua kali tertinggal terlebih dahulu, bermain dengan 10 pemain, tapi untungnya ada Ronaldo yang bisa mencetak dua gol balasan.
Hasil imbang ini membuat Juve tertahan di peringkat ke-4 klasemen sementara dengan 4 poin dari dua pertandingan, sedangkan Roma berkutat di peringkat ke-13 dengan 1 poin saja.
Dua gol Ronaldo
Dua gol Ronaldo begitu penting untuk Juve. Mereka tertinggal 1-0 terlebih dahulu, lalu Ronaldo menyamakan kedudukan jadi 1-1. Tertinggal lagi 2-1, dan Ronaldo menyamakan kedudukan lagi jadi 2-2.
Gol pertama datang dari titik putih, sedangkan gol keduanya menunjukkan kebolehan Ronaldo dalam lompatan ekstrem dan sundulan keras terarah.
Whoscored memberikan rating 7,7 untuk Ronaldo pada pertandingan ini. Nilai ini kalah dari Jordan Veretout (7,9), tapi karena Juve datang sebagai tim tamu, hasil imbang ini penting bagi mereka.
Juve memasuki musim baru dengan pelatih baru, tapi Ronaldo tetap sama.
Sumber: Whoscored
Baca ini juga ya!
- Hadapi AS Roma, Juventus Bisa Bertumpu pada 5 Pemain Hebat Ini
- Ngotot Mainkan Christian Eriksen Sebagai Trequartista, Begini Dalih Conte
- Inter Milan Lebih Diunggulkan Raih Scudetto ketimbang Juventus, Begini Komentar Conte
- Meski Menang, Antonio Conte Kritik Permainan Inter Milan
- Digosipkan ke MU, Ivan Perisic Sukses Bikin Antonio Conte Terkesan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Transfer Joao Mario ke Juventus Berujung Kekecewaan?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 10:26
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Nonton BRI Super League 2025/26: Arema FC vs Borneo FC Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:13
-
Gilardino Paham Kuatnya AC Milan, Tapi Pisa Datang Bukan untuk Menyerah
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:01
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









