Maurizio Sarri Ogah Garansi Posisi Starter untuk Matthijs De Ligt
Serafin Unus Pasi | 24 Juli 2019 19:40
Bola.net - Pelatih Juventus, Maurizio Sarri ogah memberikan garansi starter kepada Mathijs De Ligt. Sarri menegaskan bahwa sang bek harus membuktikan diri bahwa ia layak untuk menjadi starter di lini pertahanan Juventus.
Si Nyonya Tua membutuhkan bek baru di musim panas ini. Mereka baru saja ditinggal salah satu bek veteran mereka, Andrea Barzagli yang memutuskan gantung sepatu di musim panas ini.
Juventus akhirnya mendapatkan pengganti potensial untuk Barzagli. Mereka resmi mendatangkan Matthijs De Ligt dari Ajax Amsterdam dengan mahar mencapai 85 juta Euro.
Meski sudah membayar mahal untuk De Ligt, Sarri ogah memberikan garansi starter bagi sang bek. "De Ligt adalah prospek yang sangat fenomenal bagi kami," ujar Sarri kepada Goal International.
Baca komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Bakat Besar
Sarri mengakui bahwa Juventus sangat beruntung bisa mendapatkan bakat muda seperti De Ligt di dalam tim mereka.
Ia menyebut sang bek memiliki potensi yang sangat besar dan ia bisa menjadi bek terbaik dunia di masa depan.
"Dia adala seorang bocah berusia 19 tahun, namun di usianya yang masih muda ia sudah menjadi kapten untuk tim besar untuk Ajax. Jadi saya rasa itu menegaskan betapa besar potensi yang ia miliki."
Belum Tentu Starter
Sarri juga menegaskan bahwa De Ligt tidak serta merta akan langsung menjadi starter di skuat Juventus musim depan.
Ia menyebut Juve memiliki banyak bek hebat sehingga ia harus menunjukkan kebolehannya di skuat Juve.
"Saya tidak tahu apakah ia akan berada di bangku cadangan atau menjadi starter musim depan, karena kami memiliki bek hebat lainnya pada Bonucci, Chiellini dan Rugani." ia menandaskan.
Cetak Gol Bunuh Diri
De Ligt baru saja menjalani momen yang kurang baik di skuat Juventus.
Ia membuat gol bunuh diri pada pertandingan antara Juventus dan Inter Milan pada pertandingan ICC 2019 di China.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




