Milan Sudah Lelah Dengan Status Medioker
Editor Bolanet | 28 Juli 2016 16:36
Menurut Abate, Milan harus segera memulihkan nama besar mereka.
Tim ini tidak buruk. Tim ini punya kekuatan teknis dan nilai moral. Ini adalah grup yang seharusnya berada di Eropa, kata Abate seperti dikutip Football Italia.
Jadi, sangat disayangkan ketika ada pemain-pemain yang hanya mengeluarkan 60-70 persen kemampuan terbaik mereka.
Milan tak boleh terus berstatus medioker, terutama saat hanya ada dua atau tiga tim yang menurut saya lebih superior dibandingkan kami. Bahkan, mungkin sekarang tak sebanyak itu, jika mengingat kalau Napoli baru saja kehilangan pemain pentingnya (Gonzalo Higuain), tegas Abate.
Milan sendiri sedang berada di ujung proses akuisisi. Presiden Silvio Berlusconi diyakini bakal melepas seluruh hak kepemilikannya atas Milan kepada konglomerat Tiongkok.
Saya pribadi berharap Berlusconi tetap di sini. Saya mengawali karier dengan dia dan Adriano Galliani. Siapa tahu, mungkin nanti ternyata dia tidak jadi menjualnya, pungkas pemain 29 tahun Italia tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri si 'Tukang Rem' Euforia
Liga Italia 20 Oktober 2025, 10:00 -
Kritik Brutal Stefano Pioli: VAR Itu Mendorong Pemain Jadi Suka Diving dan Akting
Liga Italia 20 Oktober 2025, 08:53
LATEST UPDATE
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04