Miralem Pjanic Ogah Jadi Gelandang Kebanyakan Gaya
Serafin Unus Pasi | 22 Oktober 2018 19:40
Bola.net - - Sebuah pengakuan diberikan oleh Miralem Pjanic. Gelandang Juventus itu menyebut bahwa ia tidak tertarik menjadi gelandang yang suka pamer trik, di mana ia menyebut lebih suka bermain dengan sederhana.
Pjanic sendiri pertama kali bergabung dengan Juventus pada tahun 2016 silam. Ia dibeli dari AS Roma untuk menggantikan Paul Pogba yang dibeli Manchester United saat itu.
Pjanic sendiri terbukti menjadi pemain kunci di tim utama Juventus. Ia menjadi pengatur permainan Si Nyonya Tua sehingga mereka sukses mengemas 2 gelar Scudetto dalam dua musim terakhir.
Pjanic sendiri menilai bahwa kunci permainannya adalah bermain dengan sederhana dan tidak banyak pamer aksi. "Saya bukanlah pemain yang bisa melakukan 10 stepover atau membuat backheel," buka Pjanic kepada The Guardian.
Baca komentar lengkap sang gelandang di bawah ini.
Bermain Sederhana
Pjanic menyebut pamer trik itu tidak berkontribusi besar bagi timnya, di mana ia menilai permainan sederhanalah yang mampu membuat timnya bermain lebih baik.
"Saya tidak tertarik untuk pamer skill. Saya lebih tertarik pada kesederhanaan dalam bermain ketimbang membuat trick-trick."
"Saya rasa kesederhanaan itu begitu bagus karena itu membuat sepakbola menjadi olahraga yang indah. Bermain dengan sederhana itu terkadang menjadi sesuatu yang paling sulit dan tidak semua orang bisa melakukannya."
Banyak Panutan
Pjanic sendiir menyebut bahwa dia sudah memiliki beberapa role model dalam permainannya di mana para pemain ini ia rasa mampu menghadirkan perbedaan bagi timnya melalui bermain dengan sederhana.
"Saya cukup beruntung bisa menyaksikan pemain seperti Zidane, Xavi, Iniesta dan Pirlo dari dekat. Mereka sering membuat segalanya menjadi sederhana bagi tim mereka."
"Mereka membuat seluruh timnya bermain dengan baik dengan sentuhan-sentuhan kecil yang mereka buat dan sentuhan-sentuhan itu kadang lolos dari pengamatan orang-roang. Mereka mampu membaca permainan timnya dengan baik dan membuat keputusan yang membuat rekan-rekannya bermain dengan lebih mudah." tandasnya.
Belum Terkalahkan
Hingga Giornata ke 9 ini, Juventus masih belum tersentuh kekalahan sehingga mereka masih kokoh di puncak klasemen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






