Panggung Buat Balotelli dan Menez
Editor Bolanet | 1 Maret 2016 10:09
Dua penyerang tersebut adalah Mario Balotelli dan Jeremy Menez. Pelatih Milan Sinisa Mihajlovic sudah mengkonfirmasikan bahwa mereka berdua bakal mendapatkan kesempatan.
Saya harap kami menampilkan permainan yang terorganisasi dengan baik. Namun, sekali lagi, saya juga mengharapkan performa hebat dari mereka yang selama ini jarang turun ke lapangan, kata Mihajlovic seperti dikutip Gazzetta World.
Dalam hal ini, yang saya maksud adalah Balo dan Menez.
Mereka berdua akan mendapatkan kesempatan bermain (lawan Alessandria di San Siro). Saya ingin jawaban dan bukti dari mereka, tegasnya.
Pada leg pertama, Milan menekuk Alessandria 1-0 lewat penalti Balotelli. Jika lolos, Milan akan melawan salah satu dari Inter Milan atau juara bertahan Juventus di partai puncak. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Lecce, Leao dan Pulisic Jadi Andalan
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:59
-
Live Streaming Milan vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi Milan vs Lecce 19 Januari 2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 02:45
-
Terungkap! Rasmus Hojlund Ternyata Tolak AC Milan dan Pilih Napoli Gara-Gara Hal Ini
Liga Italia 17 Januari 2026, 16:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





