Perotti: Napoli Lebih Kuat Dari Juventus
Afdholud Dzikry | 13 Oktober 2017 09:25
Bola.net - - Gelandang AS Roma, Diego Perotti mengatakan keyakinannya bahwa Napoli adalah tim yang lebih kuat daripada Juventus. Namun dia yakin Giallorossi mampu menyakiti mereka.
Akhir pekan ini AS Roma memiliki pertandingan yang sulit untuk dilakoni di lanjutan Serie A. Tim asuhan Eusebio Di Francesco tersebut akan melawan tim yang tengah onfire dan satu-satunya tim yang memiliki nilai sempurna dari tujuh laga awal, Napoli.
Jelang pertandingan tersebut, Perotti memberikan pendapatnya soal kekuatan tim asuhan Maurizio Sarri tersebut. Diakuinya, Partenopei adalah tim yang sangat menarik lewat permainan mereka, dan dia yakin Napoli lebih kuat dari Juventus.
Saya sangat menyukai cara Napoli bermain musim lalu juga. Mereka bermain seperti sedikit tim lain di dunia yang bisa memainkannya, namun meskipun begitu, bukan mereka mereka tak bisa dikalahkan, ujarnya.
Sampai hari ini, saya pikir Napoli lebih kuat dari Juventus, setidaknya dengan gaya sepakbola mereka. Mereka melakukannya dengan baik, tapi kami akan mencoba menyakiti mereka di sini, di Roma, sambungnya.
Musim lalu mereka menyebabkan kami mengalami beberapa masalah dan kami berjuang di akhir musim karena kekalahan 1-2 di sini. Semoga kali ini akan berbeda, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






