Prediksi Sampdoria vs Inter Milan 4 Oktober 2015
Editor Bolanet | 2 Oktober 2015 10:30
Pasukan Roberto Mancini baru saja menelan kekalahan saat menjamu pekan kemarin. Tak tanggung-tanggung, La Viola menghajar Inter dengan skor telak 1-4 di hadapan publik Giuseppe Meazza.
Fiorentina tak hanya memberi Inter kekalahan perdana di musim ini setelah meraih hasil sempurna dalam lima pertandingan. Namun Inter harus turun dari puncak klasemen meski punya poin yang sama dengan Fiorentina.
Dalam lawatannya kali ini Inter tentu saja tidak akan menemui lawan yang mudah. Sampdoria pastinya akan melakukan segala cara untuk memberikan kejutan kepada tim tamu.
Anak buah Walter Zenga memang kalah dalam pertandingan terakhirnya di kandang Atalanta dengan skor 2-1. Namun yang perlu diwaspadai oleh Inter adalah Il Samp belum pernah kalah bila bermain di depan pendukungnya sendiri.
Kondisi Jeison Murillo masih meragukan untuk bisa kembali tampil menghadapi Sampdoria. Sedangkan Joao Miranda absen setelah terkena kartu merah saat melawan Fiorentina. Meskipun begitu, Mancini masih punya Andrea Ranocchia untuk mendampingi Gary Medel di jantung pertahanan.
Stevan Jovetic kemungkinan besar masih belum pulih dari cedera hamstring. Oleh karena itu, lini depan Inter yang diisi Ivan Perisic, Rodrigo Palacio dan Mauro Icardi dituntut tampil kreatif untuk membongkar pertahanan tuan rumah.
*Perkiraan susunan pemain, statistik kedua tim serta prediksi skor bisa dilihat di halaman selanjutnya. (bola/ada)
Perkiraan Susunan Pemain

Inter Milan (4-3-3): Handanovic; Telles, Medel, Ranicchia, Santon; Kondogbia, Melo, Guarin; Perisic, Icardi, Palacio.
Statistik

23/03/15 Sampdoria 1 - 0 Inter Milan (Serie A)
22/01/15 Inter Milan 2 - 0 Sampdoria (Coppa Italia)
30/10/14 Inter Milan 1 - 0 Sampdoria (Serie A)
13/04/14 Sampdoria 0 - 4 Inter Milan (Serie A)
01/12/13 Inter Milan 1 - 1 Sampdoria (Serie A)
Lima Laga Terakhir Sampdoria
15/09/15 Sampdoria 2 - 0 Bologna (Serie A)
17/09/15 Savona 1 - 2 Sampdoria (Friendly)
20/09/15 Torino 2 - 0 Sampdoria (Serie A)
24/09/15 Sampdoria 2 - 1 Roma (Serie A)
29/09/15 Atalanta 2 - 1 Sampdoria (Serie A)
Lima Laga Terakhir Inter Milan
31/08/15 Carpi 1 - 2 Inter Milan (Serie A)
14/09/15 Inter Milan 1 - 0 AC Milan (Serie A)
20/09/15 Chievo 0 - 1 Inter Milan (Serie A)
24/09/15 Inter Milan 1 - 0 Hellas Verona (Serie A)
28/09/15 Inter Milan 1-4 Fiorentina (Serie A)
Prediksi Skor

Sampdoria yang juga mencatatkan hasil apik di kandangnya bakal menjadi ujian berat bagi pasukan Roberto Mancini. Namun Inter tak akan mau kehilangan poin lagi agar bisa merebut kembali posisi puncak.
Prediksi skor akhir: Sampdoria 0-2 Inter Milan
Data dan Fakta Serie A: Sampdoria vs Inter MIlan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





