Robinho Isyaratkan Siap Pulang ke Santos
Editor Bolanet | 13 Desember 2012 11:20
Rumor yang beredar belakangan ini santer menyebut Robinho bakal pulang kampung ke Santos. Kubu Peixe - julukan klub asal Brasil itu, melalui sang presiden Luis Alvaro Ribeiro bahkan telah mengajukan penawaran terhadap Rossoneri guna membawa kembali Robinho.
Media Brasil mengklaim Santos sudah menjalin kesepaktan personal dengan Robinho. Milan bahkan disebut bakal mendapat keuntungan dari transfer tersebut karena mereka bakal menerima uang tunai plus gelandang Felipe Anderson.
Mantan penyerang Manchester City dan Real Madrid itu sendiri mengaku tak menutup kemungkinan balik ke Santos saat mengatakan pada Globoesporte: Saya punya sejarah dengan Santos, jadi tak akan sulit untuk mereka mencapai kata sepakat dengan saya. Cinta saya pada mereka abadi.
Kendati begitu Robinho juga mengungkapkan sejumlah klub tertarik padanya dan mulai melakukan negosiasi dengan Milan. Saya profesional dan kita lihat saja mana yang terbaik. Milan tak ingin menjual saya dan saya tak ingin berdebat dengan tim yang membuka pintu dan memberi peluang untuk saya, imbuhnya. (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ujian Berat Milan: Hadapi Roma yang Percaya Diri dan Dybala yang Penuh Ancaman
Liga Italia 2 November 2025, 00:36
-
Roma yang Membesarkannya, Milan Tempat Ia Menutup Kariernya
Liga Italia 2 November 2025, 00:23
-
Milan vs Roma: Antara Dybala, Modric, dan Asa Scudetto Serie A
Liga Italia 2 November 2025, 00:11
-
Duel Panas di San Siro: Milan Andalkan Duet Nkunku-Leao Hadapi Roma dan Dybala
Liga Italia 2 November 2025, 00:02
-
3 Pemain AC Milan yang Bisa Diandalkan untuk Bungkam AS Roma di Tengah Badai Cedera
Liga Italia 1 November 2025, 16:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Olympiakos vs PSV Eindhoven 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:57
-
Klaim DBD Tembus 166.000 Kasus, BPJS Kesehatan Tegaskan Biaya Ditanggung Penuh Tanpa Plafon
News 3 November 2025, 14:51
-
Kylian Mbappe Terus Bikin Gol, Lewati Rekor Thierry Henry
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:48
-
Cristiano Ronaldo Catat Rekor Baru di Al Nassr Setelah Cetak Brace Lawan Al Feiha
Asia 3 November 2025, 14:41
-
Lamine Yamal Dekati Rekor Gol Kylian Mbappe Setelah Bersinar Lawan Elche
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:30
-
Panduan Cerdas Beli Jersey Bola: Jangan Cuma Lihat Harga!
Lain Lain 3 November 2025, 14:27
-
Jangan Harap Gaji Vinicius Bisa Setara Mbappe
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs AS Monaco 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:05
-
Prediksi Tottenham vs FC Copenhagen 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 13:39
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Brasil 2025 di Vidio, 7-10 November 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 3 November 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36



