Spalletti Tak Janjikan Scudetto di Inter
Aga Deta | 10 September 2017 04:20
Bola.net - - Luciano Spalletti menolak untuk membahas ambisi scudetto Inter Milan setelah meraih dua kemenangan beruntun pada awal musim ini.
Spalletti diangkat menjadi pelatih Inter pada musim panas ini. Pelatih berkepala plontos itu datang ke Giuseppe Meazza setelah menangani AS Roma.
Di bawah asuhan Spalletti, Inter berhasil meraih dua kemenangan beruntun di Serie A dengan mengalahkan Fiorentina dan Roma. Kini Inter menjadi salah satu tim yang difavoritkan untuk meraih juara.
Meski menjalani start yang bagus, Spalletti tak mau sesumbar menjanjikan gelar Serie A kepada para penggemar. Dia menginginkan anak buahnya untuk fokus meraih kemenangan dalam setiap pertandingan.
Kami ingin membicarakan sepak bola, Anda ingin membicarakan hasil dan target. Saya tidak merasa ingin membuat janji, kata Spalletti seperti dilansir Football Italia.
Saya hanya akan mengatakan bahwa kami harus berusaha untuk memenangkan setiap pertandingan. Kami tidak akan puas dengan apapun, tapi itu harus jadi niatnya.
Inter sendiri akan kembali beraksi di Serie A pada akhir pekan ini dengan menerima kunjungan tim promosi SPAL di Giuseppe Meazza.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







