Tampil Gemilang, El Shaarawy Dibanjiri Pujian
Editor Bolanet | 5 Oktober 2012 19:01
Yang pertama datang dari Dejan Savicevic. El Shaarawy disebut sebagai pemain muda yang memiliki talenta besar. Savicevic yakin El Shaarawy akan menjadi pemain besar meski masih harus banyak belajar.
El Shaarawy sangat cepat, tembakannya bagus dan dia bisa mencetak gol dengan mudah. Semoga dia bisa selalu mencetak gol di saat-saat krusial bersama Milan, ucap Savicevic.
Lain halnya dengan Andriy Shevchenko. Legenda Milan ini menyebut El Shaarawy sebagai pemain yang memiliki teknik tinggi dan dan ketenangan yang diperlukan untuk mengatasi tekanan.
Saya tak bisa membandingkan EL Shaarawy dengan siapa pun. Setiap pemain juara memiliki karakter berbeda. Namun Stephan punya banyak kesamaan dengan saya. Lihat saja bagaimana cepatnya dia berakselerasi, ujar Sheva.
Maurizio Ganz malah membandingkan El Shaarawy dengan . Menurutnya, dua pemain itu suka memulai serangan dari dalam. Selain itu, EL Shaarawy disebutnya sebagai pemain cerdas yang mematikan. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perjudian Taktik Igor Tudor yang Tak Kunjung Membuahkan Hasil di Juventus
Liga Italia 7 Oktober 2025, 11:37 -
Reaksi Kontradiktif Allegri Sikapi Kegagalan Penalti Pulisic
Liga Italia 7 Oktober 2025, 09:51 -
Juventus Ditahan Imbang Milan dan Dicemooh Fans, Reaksi Igor Tudor di Luar Dugaan
Liga Italia 7 Oktober 2025, 09:43
LATEST UPDATE
-
Dihujani Tawaran, Rodrygo Pilih Setia di Real Madrid
Liga Spanyol 8 Oktober 2025, 04:05 -
Masa Depan Cole Palmer Bukan di Chelsea, Tapi di Real Madrid
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 03:20 -
Laga Juventus vs AC Milan Ungkap Masalah Serius Rossoneri
Liga Italia 8 Oktober 2025, 01:40 -
Fabio Capello Ungkap Kekurangan Besar AC Milan Musim Ini
Liga Italia 7 Oktober 2025, 23:26 -
Geger! Kasus Penyerangan Nayef Aguerd di Bandara Marseille Jelang Tugas Negara
Bolatainment 7 Oktober 2025, 23:10 -
Allegri Ungkap Kunci agar Rafael Leao Bisa Jadi Mesin Gol Baru AC Milan
Liga Italia 7 Oktober 2025, 21:49
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Premier League yang Mulai Musim 2025/26 dengan Performa Memukau
Editorial 7 Oktober 2025, 14:43 -
5 Pemain Premier League yang Belum Kembali ke Performa Terbaiknya
Editorial 7 Oktober 2025, 14:13 -
5 Pemain Crystal Palace yang Bisa Ikut Oliver Glasner Jika Gabung Manchester United
Editorial 7 Oktober 2025, 13:20 -
9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2026
Editorial 6 Oktober 2025, 12:39