Thiago Silva Bersama Milan Hingga 2016
Editor Bolanet | 24 Juni 2011 06:20Pemain Internasional Brazil ini beberapa pekan terakhir dikaitkan dengan juara La Liga Spanyol, Barcelona.
Namun, kepada La Gazzetta dello Sport, Silva meyakinkan kepada para fans bahwa dirinya tak akan pernah meninggalkan San Siro.
"Saya akan tinggal di Milan hingga kontrak saya berakhir, setelah itu baru akan kita lihat apa yang akan terjadi.
"Saya baru saja memperpanjang kontrak saya hingga Juni 2016 nanti sehingga masih banyak waktu untuk menikmati kehidupan bersama Milan."
"Saat ini saya sedang berkonsentrasi bersama Brazil untuk Copa America setelah itu saya akan berbicara dengan Adriano Galliani dan akan membereskan semuanya," lanjut Silva.
Silva pun mengungkapkan bahwa dirinya kini sedang mendekati rekannya ketika masih bermain untuk Santos, Paulo Henrique Ganso, agar mau bermain untuk Milan musim depan.
"saya akan terus mendekatinya selama dalam kamp pelatihan timnas Brazil, saya akan meyakinkannya bahwa tak ada yang lebih baik dari Milan," bebernya.
Thiago Silva bergabung bersama Milan pada tahun 2009 dari klub lokal Brazil Fluminense dan sejauh ini Silva selalu menjadi andalan di lini belakang Milan. [initial]
LIGA ITALIA - Milan Berencana Tukar Cassano Dengan Montolivo (foti/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Arsenal vs Olympiakos 2 Oktober 2025
Liga Champions 1 Oktober 2025, 16:44 -
Sempat 'Dibuang' Juventus, Renato Veiga Kini Siap jadi Lawan Tanpa Dendam
Liga Champions 1 Oktober 2025, 16:06 -
Liverpool Kembali Tumbang, Arne Slot Diminta Coret Florian Wirtz
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:48 -
Catatan Mentereng Leverkusen di Kandang, Rekor Buruk PSV di Tanah Jerman
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:37 -
Manchester City Tertarik Jules Kounde, tapi Tidak Pernah Ada Tawaran Resmi
Liga Spanyol 1 Oktober 2025, 15:35 -
Catatan Impresif Arsenal, Cerita Istimewa Olympiakos di London
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:23 -
Seberapa Besar Peluang Arsenal Kalahkan Olympiakos di Liga Champions?
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:21 -
Pusing Punya Tiga Striker Hebat? Begini Jawaban Cerdas Pelatih Juventus
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:09 -
Garnacho Cerita Masa Sulit Saat Dibuang di Manchester United
Liga Champions 1 Oktober 2025, 15:02 -
Superkomputer Prediksi Barcelona Lebih Diunggulkan atas PSG
Liga Champions 1 Oktober 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Super yang Pernah Bermain untuk Barcelona dan PSG
Editorial 1 Oktober 2025, 13:18 -
3 Alternatif William Saliba yang Layak Dipertimbangkan Real Madrid
Editorial 29 September 2025, 15:55 -
3 Alasan Kuat Manchester United Harus Lepas Ruben Amorim Sekarang Juga
Editorial 29 September 2025, 12:36