Valencia dan Lazio Incar Lapadula
Gia Yuda Pradana | 11 November 2016 10:07
Bola.net - - Gianluca Lapadula menarik minat . Pelatih Los Che Cesare Prandelli disebut-sebut menginginkan striker 26 tahun Italia milik AC Milan itu untuk skuatnya.
Menurut AS, Valencia mengincar Lapadula untuk coba direkrut di bursa Januari mendatang. Valencia kabarnya siap bersaing dengan , yang juga memonitor situasi pemain yang bersangkutan di Milan.
Lapadula direkrut Milan dari Pescara dengan nilai transfer €juta pada Juli 2016 kemarin. Oleh Milan, dia dikontrak sampai Juni 2021 dengan gaji €1 juta per musim.
Valencia dan Lazio boleh saja menaruh minat. Namun, kecil kemungkinan Milan bakal melepasnya.
Pasalnya, Lapadula mulai menemukan perannya di skuat Milan. Lapadula bahkan baru saja mencetak gol pertamanya untuk Milan, yakni gol penentu kemenangan 2-1 atas Palermo. Selain itu, dia juga dipanggil untuk pertama kalinya ke tim senior Italia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengakuan Mengejutkan Joan Laporta: Barcelona Nyaris Didepak dari Liga Champions!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 14:15 -
4 Gol, 4 Assist: Nico Paz Sedang Memasak di Serie A!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 12:34 -
Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 11:13 -
Allegri si 'Tukang Rem' Euforia
Liga Italia 20 Oktober 2025, 10:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sporting Lisbon vs Marseille 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:57 -
Prediksi AS Monaco vs Tottenham 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:16 -
Prediksi Galatasaray vs Bodo/Glimt 22 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 18:40 -
Prediksi Athletic Bilbao vs Qarabag 22 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 18:09 -
Union SG vs Inter Milan: Improvisasi di Lini Depan sang Wakil Italia
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:44 -
Prediksi BRI Super League: PSIM Yogyakarta vs Dewa United 22 Oktober 2025
Bola Indonesia 21 Oktober 2025, 17:38 -
Union SG vs Inter: Rotasi Ganda di Lini Tengah Nerazzurri
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:33
LATEST EDITORIAL
-
Dari Postecoglou hingga De Boer, Inilah Masa Kepelatihan Tersingkat di Premier League
Editorial 21 Oktober 2025, 00:58 -
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32