Ibra Galau di PSG Karena Rencana Ancelotti
Editor Bolanet | 27 Mei 2013 17:09
Striker asal Swedia itu gundah mendengar kabar bakal perginya Carlo Ancelotti ke Real Madrid di musim depan, dan ia tak nyenyak dengan kondisi ini.
Ketika mereka menanyai saya mengenai masa depan saya seandainya Carlo pergi, saya tidak tahu, ini bukan situasi yang mudah, kata Ibrahimovic pada TF1.
Saya tidak ingin sang pelatih pergi. Bagi saya ia telah melakukan pekerjaan fantastis. Ia adalah sosok ideal untuk proyek ini karena ia memiliki hubungan yang sangat baik dengan tim.
Ancelotti, yang menggantikan Antoine Kombouare di Parc des Princes pada Desember 2011, pada akhir pekan lalu mengumumkan niatnya untuk meninggalkan juara Prancis itu dan pindah ke Bernabeu, dengan mengungkapkan bahwa itu adalah pilihan pribadinya.
Sekali pun Ibra pernah ditangani pelatih kelas dunia lain namun ia merasa paling cocok dengan Carletto, yang ia nilai punya pendekatan yang sesuai dengan karakternya.
Saya terbiasa terhadap disiplin keras dengan dan , yang membuat saya berkembang, namun gaya Carlo lebih lunak, lebih sabar. Ia membuat para pemainnya menyadari tanggung jawab mereka, ia membuat mereka merasa lebih percaya diri dan saya menyukai hal itu, imbuhnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








