Main di Turki, Eks Madrid Idamkan Ballon d'Or
Rero Rivaldi | 2 Januari 2018 09:00
Bola.net - - Emmanuel Adebayor belum lama ini mengatakan bahwa ia tengah mengidamkan trofi Ballon d'Or, usai membawa timnya berada di ambang gelar juara liga.
Adebayor pernah membela tim-tim seperti Arsenal, Manchester City, Real Madrid, dan Tottenham, namun ia hanya pernah sekali meraih trofi, yakni Copa del Rey, kala dipinjamkan enam bulan di Bernabeu.
Striker Togo kini punya kans menutup musim 17/18 dengan gelar juara liga, usai menjadi top skorer di Istanbul Basaksehir, yang tengah memuncaki klasemen sementara Liga Turki.
Adebayor pun mengaku takkan pernah berhenti bermimpi memenangkan trofi prestisius di sepanjang karirnya.
Saya sudah pernah bermimpi bermain untuk Arsenal dan Real Madrid dan impian itu menjadi kenyataan, tuturnya di Hurriyet.
Mungkin saya bisa mengimpikan Ballon d'Or dan itu juga bisa menjadi kenyataan.
Saya tidak terlalu puas dengan karir saya, namun saya juga tak bisa banyak mengeluh. Saya masih bisa bermain, jadi saya bisa terus bermimpi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




