Ribery: Bayern Munchen Klub Terakhir Saya di Eropa
Ari Prayoga | 28 Maret 2017 02:35
Bola.net - - Winger andalan Bayern Munchen, Franck Ribery menegaskan bahwa Die Roten adalah klub terakhirnya di Eropa dan membuka peluang merumput di benua lain.
Ribery sudah membela Bayern selama satu dekade terakhir. Karena itu, pemain asal Prancis itu bakal memilih bergabung ke klub benua lain jika memang harus hengkang dari FC Hollywood.
Sekarang saya sudah berada di sini (Bayern) selama 10 tahun dan sudah memenangi segalanya. Saya selalu mengatakan bahwa Bayern bakal menjadi klub terakhir saya di Eropa, ujar Ribery kepada Kicker.
Tapi selalu memungkinkan bahwa Anda harus membuka jalan bagi pemain lain di usia 34 atau 35. Tiongkok, Dubai, Qatar, Amerika Serikat menjadi opsi. Mengapa tidak, jika saya ingin bermain sepakbola?
Tahun lalu Ribery telah memperpanjang kontraknya bersama Bayern hingga musim panas 2018 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Union Berlin vs Bayern Munchen 8 November 2025
Bundesliga 6 November 2025, 12:09
-
Bayern Munchen Kalahkan PSG, Nama Arsenal Ikut Disebut-sebut!
Liga Champions 6 November 2025, 02:07
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






