Dikelilingi Lautan dan Berbatasan dengan 4 Negara, Kepri Dinilai Menpora Tepat untuk Sport Tourism
Gia Yuda Pradana | 23 November 2020 12:39
Bola.net - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali mengatakan, Kepulauan Riau (Kepri) sangat tepat untuk mengembangkan Sport Tourism Bahari. Sebab, wilayahnya dikelilingi lautan, dan letak geografisnya sangat strategis.
Berdasarkan catatan wikipedia, luas Kepri sebesar 8.201,72 kilometer persegi. Sekitar 96 persennya merupakan lautan, dan sisanya daratan.
Untuk posisi geografisnya, Kepri terbentang dari selat Malaka sampai dengan laut (Natuna) Cina Selatan. Lalu berbatasan langsung dengan Vietnam, Malaysia, Kamboja, dan Singapore.
"Mengingat bahwa Kepri banyak dikitari lautan dan yang terkenal dalam peradaban sebagai Selat Malaka, sangat cocok dikembangkan olahraga bahari sekaligus pariwisata," ujar Menpora, dalam rilis yang diterima Bola.net.
"Sekarang tinggal kita bagaimana meyakinkan negara-negara lain tentang penanganan COVID-19. Jika mereka sudah percaya disini akan mudah karena jarak antar negara dekat," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
2 Wilayah di Kepri
Ada dua wilayah di Kepri yang mencuri perhatian Menpora karena pemandangannya begitu luar biasa. Dua wilaya itu adalah Lagoi dan Kabupaten Bintan.
"Saya sudah mampir ke Lagoi, indah dan pasti banyak diminati. Contoh, Thailand saja yang dulu hanya mengandalkan pendapatan sektor hiburan sekarang sudah paket wisata dan olahraga. Negara kita lebih punya potensi karena sumber daya alam yang luar biasa," tuturnya.
"Lagoi ini indah dan pasti banyak diminati. Apalagi sudah dirancang dengan berbagai fasilitas untuk bisa berolahraga," imbuh Menpora.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bung Towel Kritik Zainudin Amali usai Timnas Indonesia U-22 Gagal di SEA Games 2025
Tim Nasional 13 Desember 2025, 23:11
-
Bonus Emas SEA Games 2025 Tembus Rp1 Miliar, Menpora Erick: Bukti Cinta Presiden Prabowo
News 12 Desember 2025, 15:36
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



