Battle of WAGs: Inter Milan vs Barcelona
Afdholud Dzikry | 10 Desember 2019 11:49
Bola.net - Inter Milan dan Barcelona akan terlibat dalam pertandingan besar penyisihan grup F Liga Champions. Pertandingan seru ini akan digelar di Giuseppe Meazza, Rabu (11/12/2019) dini hari nanti WIB. Dan inilah Battle of WAGs Inter Milan vs Barcelona.
Inter Milan dan Barcelona memiliki misi yang berbeda. Inter Milan menyongsong laga ini dengan pertaruhan berat. Nerazzurri harus menang bila ingin mengamankan tempat di posisi kedua klasemen. Bila seri atau kalah, tim asuhan Antonio Conte tersebut berpotensi digeser Borussia Dortmund yang diprediksi bisa mengalahkan Slavia Praha.
Sebaliknya Barcelona menyongsong laga ini dengan misi berbeda. Lionel Messi dkk sudah dipastikan lolos ke babak 16 besar sebagai pemuncak klasemen setelah mengoleksi 11 poin dari lima laga, atau unggul empat poin dari Inter dan Dortmund. Misi tak terkalahkan diusung tim asuhan Ernesto Valverde pada laga ini.
Persaingan seru bukan hanya terjadi di atas lapangan. Di luar lapangan persaingan pun terjadi, tepatnya melibatkan para pasangan dari pemain-pemain kedua tim. Dan berikut adalah Battle of WAGs Inter Milan vs Barcelona. Siapa yang paling cantik?
Lautaro Martinez - Agustina Gandolfo
Borja Valero - Rocio Rodriguez Reina
Andrea Ranocchia - Giulia Lucarini
Stefan De Vrij - Doina Turcanu
Ivan Rakitic - Raquel Mauri
Frenkie de Jong-Mikky Kiemeney
Antoine Griezmann - Erika Choperena
Lionel Messi - Antonella Roccuzzo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







