Eks Bomber Liverpool Cetak Gol Salto Gila di Thailand
Ari Prayoga | 17 Februari 2017 00:23
Bola.net - - Masih ingatkah Bolaneters dengan sosok Florent Sinama Pongolle? Ya, ia adalah penyerang asal Prancis yang sempat membela klub raksasa Premier League, Liverpool medio 2000-an silam.
Setelah berkelana ke beberapa klub di berbagai negara, Sinama kini membela klub yang bermain di Thai 2 alias kompetisi kasta kedua Thailand, Chainat Hornbill.
Sinama mencetak gol spektakuler ke gawang Chiangmai dalam laga pembuka kompetisi musim 2017 akhir pekan lalu. Menerima crossing di tepi kotak penalti, bomber 32 tahun itu mengontrolnya dengan dada sebelum melepas tembakan salto yang merobek gawang lawan.
Berikut video selengkapnya.
Gol indah Sinama ini melengkapi penampilan apik Chainat yang di akhir laga sukses menang dengan skot telak, 4-1.
Bagaimana menurut Bolaneters, keren bukan?
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











