Gol Penalti Flavio Silva Pastikan Persik Raih Kemenangan Keenam Beruntun!
Abdi Rafi Akmal | 18 Maret 2023 18:52
Bola.net -
Pada laga itu, Persik menghadapi tim yang sama-sama berasal dari Jawa Timur, Persebaya Surabaya di Stadion Brawijaya, Kediri, Sabtu (18/3/2023) WIB. Persik menang tipis 1-0.
Gol kemenangan Persik baru lahir di menit ke-80 via tendangan penalti. Flavio Silva yang menjadi eksekutornya berhasil menipu kiper Persebaya, Ernando Ari.
Sementara Persik terus-terusan meraih hasil positif, Persebaya kini tanpa kemenangan di lima laga terakhir. Persebaya masih tertahan di peringkat ke-8 dengan 39 poin, sedangkan Persik naik ke posisi 13 dengan koleksi 35 poin.
Susunan Pemain
Persik Kediri (4-2-3-1): Kartika Ajie; Agil, Anderson, Hehanusa, Meilana; Jayanto, Chand; Pahabol, Silva, Abiyoso; Silva.
Pelatih: Divaldo Alves
Persebaya Surabaya (4-2-3-1): Ernando; Arief, Lelis, Riswan, Alta; Alwi, M Hidayat; Supriadi, Ze Valente, Yamamoto; Victor.
Pelatih: Aji Santoso
Baca Juga:
- Wakil Presiden Persija: Jangan Lagi Terjadi Bentrok Jadwal BRI Liga 1 dengan FIFA Matchday
- Prediksi BRI Liga 1: RANS Nusantara vs Persita Tangerang 19 Maret 2023
- Lumat Borneo FC Samarinda, PSS Sleman Akhiri Tujuh Laga Tanpa Kemenangan
- Hasil BRI Liga 1 Persik Kediri vs Persebaya Surabaya: Skor 1-0
- Prediksi BRI Liga 1: Arema FC vs Persikabo 1973 19 Maret 2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55












